Penerapan Algoritma PPM (Prediction By Partial Matching) untuk Kompresi File Video pada Aplikasi Rekam Layar
Keywords:
Kompresi File Video, Prediction by Partial Matching (PPM), Rekam Layar, RasioKompresi, Kualitas Visual, Kecepatan Kompresi.Abstract
Kompresi file video merupakan proses penting dalam mengoptimalkan ukuran dan efisiensi penyimpanan. Penelitian ini mengkaji proses kompresi file video dengan penerapan algoritma Prediction by Partial Matching (PPM) dalam konteks aplikasi rekam layar. untuk menggali prosedur kompresi file video pada aplikasi rekam layar, menerapkan algoritma PPM untuk kompresi file video, serta mengoptimalkan efisiensi kompresi dan kualitas visual dalam video rekam layar. Proses kompresi file video dimulai pada saat aplikasi rekam layar merekam aktivitas layar pengguna dan menghasilkan file video yang berisi rangkaian frame. Setelah itu, file video akan dibagi menjadi blok-blok frame. Algoritma PPM akan diterapkan pada setiap blokframe untuk melakukan prediksi dan mengurangi redundansi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan algoritma PPM dalamkompresi file video pada aplikasi rekam layar mampu menghasilkan rasio kompresi yang baik dengan mempertahankan kualitas visual yang memadai. Selain itu, algoritma PPM juga dapat memberikan kecepatan kompresi yang cukup baik, sehingga cocok untuk aplikasi rekam layar yang membutuhkan pengompresan.References
J. Sisca, “Penerapan Algoritma Elias Delta Code Untuk Kompresi File Video Pada Aplikasi Video Downloader,” RESOLUSI Rekayasa Tek. Inform. dan Inf., vol. 1, no. 4, hal. 254–264, 2021.
N. Rizka, S. D. Nasution, dan K. Ulfa, “Penerapan Algoritma Elias Omega Code Untuk Kompresi File Video Pada Aplikasi Rekam Layar,” Pelita Inform. Inf. dan Inform., vol. 9, no. April, hal. 257–265, 2021.
D. Riyansyah, Perancangan Aplikasi Kompresi File Video Menggunakan Algoritma Interpolative Coding,” KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 3, no. 1, hal. 392–397, 2019, doi: 10.30865/komik.v3i1.1618.
R. Hutagalung, “Implementasi Algoritma Prediction By Partial Matching (Ppm) Pada Kompresi File Teks Terenkripsi Elgamal,” JURIKOM (Jurnal Ris.Komputer), vol. 5, no. 6, hal. 611–620, 2018, [Daring]. Tersedia pada: https://www.ejurnal.stmikbudidarma.ac.id/index.php/jurikom/article/view/1196
I. M. Halawa dan M. Syahrizal, “Analisa Perbandingan Algoritma Prediction by Partial Matching (PPM) dengan Lempelziv Welch (LZW) pada Kompresi File Teks Menggunakan Metode Eksponensial,” J. Pelita Inform., vol. 6, no. 4, hal. 464–468, 2018.
W. T. W. Simanjuntak, “Analisa Perbandingan Algortima Prediction By Partial Matching Dengan Sequitur Pada Kompresi File Teks,” vol. 5, hal. 221–227, 2021, doi: 10.30865/komik.v5i1.3675.
Y. R. A. Latief dan T. A. B. Wirayuda, “ANALISIS DAN IMPLEMENTASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN METODE PREDICTION BY PARTIAL MATCHING ( PPM ) ANALYSIS AND IMPLEMENTATION DATA COMPRESSION USING METHOD OF PREDICTION BY PARTIAL MATCHING ( PPM ) 1 . 1 . Latar Belakang Masalah Kompresi data merupakan su,” 2010.
D. Yuni, “Kompresi File Aplikasi Hadist Dengan Menggunakan Algoritma Punctured Elias Code,” KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 4, no. 1, hal. 364–367, 2020, doi: 10.30865/komik.v4i1.2721.
CamStudio, “Perangkat Lunak Video Streaming Perekam Desktop Gratis,” 2023. https://camstudio.org/ (diakses 10 Oktober 2023).
Downloads
Published
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (Refer to The Effect of Open Access).
