Analisis Kualitas Jaringan Internet Kampus Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Menerapkan Metode Quality of Service(QoS)

Authors

  • Haikal Zikri Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Pekanbaru
  • Iwan Iskandar Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Pekanbaru
  • Pizaini Pizaini Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.30865/jurikom.v9i5.4930

Keywords:

Delay, Jitter, Packetloss, Qos, Troughput

Abstract

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau (UIN SUSKA RIAU) memiliki akses jaringan internet di beberapa Gedung yang telah terhubung dengan server. Fasilitas internet yang disediakan dapat diakses seluruh civitas akademik kampus, berupa Kabel LAN dan berbasis wireless. Namun pada ISP yang berbeda dari sebelumnya, dalam penggunaan jaringan internet kampus terkadang mahasiswa mengeluhkan tentang fasilitas internet yang ada, mulai dari internet yang lambat, tidak dapat tersambung ke internet, jaringan putus-putus, dan belum mencakup ke seluruh Gedung yang ada di lingkungan kampus Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Untuk mengetahui seberapa besarnya kualitas layanan internet kampus, dilakukan penelitian QoS (Quality of Service) dengan parameter yang digunakan yaitu: troughput, delay, jitter, dan packetloss. Pengukuran parameter QoS menggunakan aplikasi wireshark  dilakukan pada setiap Gedung Fakultas yang telah terhubung dengan server kampus dengan rentang waktu pelayanan jam sibuk dan jam sepi setiap harinya pada jam kerja. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa kualitas jaringan internet kampus Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau secara keseluruhan dengan kategori Bagus menurut standar ETSI.

References

P. Silitonga and I. S. Morina, “Analisis QoS (Quality of Service) Jaringan Kampus dengan Menggunakan Microtic Routerboard (Studi Kasus : Fakultas Ilmu Komputer Unika Santo Thomas S.U),†J. TIMES, vol. 3, no. 2, pp. 19–24, 2014.

R. Muzawi and R. Hardianto, “Perancangan Server Dan Analisis Quality of Service (QoS) Jaringan Diskless PXE Linux Pada Laboratorium Komputer STMIK-Amik-Riau,†J. INOVTEK POLBENG - SERI Inform., vol. 1, no. 1, pp. 20–32, 2016.

I. Iskandar and A. Hidayat, “Analisa Quality of Service (QoS) Jaringan Internet Kampus (Studi Kasus : UIN Suska Riau),†J. CoreIT, vol. 1, no. 2, pp. 67–76, 2015.

S. W. Pamungkas, Kusrini, and E. Pramono, “Analisis Quality of Service (QoS) Pada Jaringan Hotspot SMA Negeri XYZ,†J. Sist. Inf. DAN Teknol. Inf., vol. 7, no. 2, pp. 142–152, 2018.

X. Sun, S. H. U. Wang, and W. Zheng, “Predictive-Trend-Aware Composition of Web Services With Time-Varying Quality-of-Service,†IEEE Access, vol. 8, pp. 1910–1921, 2020.

A. Budiman, M. F. Duskarnaen, and H. Ajie, “ANALISIS QUALITY OF SERVICE (QOS) PADA JARINGAN INTERNET SMK NEGERI 7 JAKARTA,†J. PINTER, vol. 4, no. 2, 2020.

Y. Arifin, “IMPLEMENTASI QUALITY OF SERVICE DENGAN METODE HTB (HIERARCHICAL TOKEN BUCKET) PADA PT.KOMUNIKA LIMA DUABELAS,†J. Elektron. Ilmu Komput., vol. 1, no. 2, pp. 1–7, 2012.

W. Y. Pusvita and Y. Huda, “ANALISIS KUALITAS LAYANAN JARINGAN INTERNET WIFI.ID MENGGUNAKAN PARAMETER QOS (Quality Of Service),†J. Vokasional Tek. Elektron. dan Inform., vol. 7, no. 1, pp. 54–60, 2019.

P. R. Utami, “ANALISIS PERBANDINGAN QUALITY OF SERVICE JARINGAN INTERNET BERBASIS WIRELESS PADA LAYANAN INTERNET SERVICE PROVIDER (ISP) INDIHOME DAN FIRST MEDIA,†pp. 125–137.

Akbar and Saiful, “Analisis Quality of Service (QOS) Jaringan Internet Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Makassar,†J. Inform. AINET, vol. 1, no. 1, pp. 28–33, 2019.

P. R. Utami, “ANALISIS PERFORMA APLIKASI VIDEO CONFERENCE PADA SISTEM POINT TO MULTIPOINT JARINGAN WIRELESS,†UG J., vol. 14, no. 12, pp. 43–55, 2020.

Guntoro, M. Sadar, and W. Syafitri, “EVALUASI PERFORMANCE JARINGAN INTERNET KAMPUS MENGGUNAKAN QUALITY OF SERVICE (QOS),†in Prosiding-Seminar Nasional Teknologi Informasi & Ilmu Komputer (SEMASTER), 2020, pp. 280–290.

I. Suryani, Lindawati, and I. Salamah, “Analisa QOS (Quality Of Service) Jaringan Internet Di Teknik Elektro Politeknik Negeri Sriwijaya,†IT J. Res. Dev., vol. 3, no. 1, pp. 32–42, 2018.

Yanto, “ANALISIS QOS (QUALITY OF SERVICE) PADA JARINGAN INTERNET (STUDI KASUS : FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TANJUNGPURA).â€

H. Fahmi, “ANALISIS QOS (QUALITY OF SERVICE) PENGUKURAN DELAY, JITTER, PACKET LOST DAN TROUGHPUT UNTUK MENDAPATKAN KUALITAS KERJA RADIO STREAMING YANG BAIK,†J. Teknol. Inf. Dan Komun., vol. 7, no. 2, pp. 98–105, 2018.

R. Wulandari, “ANALISIS QoS (QUALITY OF SERVICE) PADA JARINGAN INTERNET (STUDI KASUS : UPT LOKA UJI TEKNIK PENAMBANGAN JAMPANG KULON – LIPI),†J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 2, no. 2, pp. 162–172, 2016.

Juhardi and I. Yasri, “ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) JARINGAN INTERNET BERBASIS HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS (HSDPA) PADA PT. TELKOMSEL,†Jom FTEKNIK, vol. 3, no. 2, pp. 1–14, 2016.

Additional Files

Published

2022-10-31

How to Cite

Zikri, H., Iskandar, I., & Pizaini, P. (2022). Analisis Kualitas Jaringan Internet Kampus Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Menerapkan Metode Quality of Service(QoS). JURNAL RISET KOMPUTER (JURIKOM), 9(5), 1502−1510. https://doi.org/10.30865/jurikom.v9i5.4930