SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN MOBIL NIAGA MERK MITSUBISHI MENGGUNAKAN METODE FUZZY

Authors

  • Ranto Situmorang STMIK Budi Darma Jln. Sisingamangaraja NO. 338 Simp Limun Sumatera Utara Medan

Abstract

Mobil niaga Mitsubishi memiliki type dan spesifikasi yang bervariasi.Setiap type dan spesifikasi tersebut memiliki kegunaan yang berbeda-beda. Dengan beragamnya kebutuhan konsumen mobil  niaga Mitsubishi, maka dibutuhkan suatu aturan untuk menentukan type mobil niaga yang sesuai untuk ditawarkan. Dengan penentuan mobil niaga yang tepat untuk ditawarkan, diharapkan akan sesuai dengan kebutuhan konsumen dan akan meningkatkan penjualan mobil niaga merk Mitsubishi. Pada Tugas Akhir ini, akan dilakukan suatu Decision Support System (DSS) atau Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dengan menggunakan aplikasi MATLAB 6.5 serta menggunakan metode fuzzy model Mamdani. Sistem ini dapat membantu perusahaan untuk menentukan mobil niaga merk Mitsubishi yang akan dipasarkan berdasarkan data spesifikasi mobil dan data external. Sistem ini nantinya akan menjadi sistem informasi yang akan mendukung penentuan mobil niaga merk Mitsubishi yang akan dipasarkan sesuai dengan kebutuhan konsumen untuk meningkatkan penjualan.

 

Kata kunci: SPK, fuzzy, Mamdani

References

Turban, Efraim & Aronson Jay E.2001.â€Decission Support Systems and Intelligent Systems.6th Editionâ€.Practice Hall : Upper Saddle River/VJ.

Kusumadewi, Sri.2010.â€Aplikasi Logika Fuzzy Untuk Pendukung Keputusanâ€. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Nugroho, Adi.2010.â€Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek Dengan Metode USDPâ€.Yogyakarta : Andi.

Jogiyanto, HM.2005.â€Analisis dan Desainâ€.Yogyakarta : Andi.

http://www.ktbfuso.co.id/#

http://cs.cms.edu/Groups/AI/html/faqs/ai/fuzzy/partI/faq-doc-4.html

Downloads

Published

2019-01-16