SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KETUA KOPERASI PADA SMK SWASTA PARULIAN 3 MEDAN MENGGUNAKAN METODE MOORA (MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RASIO ANALYSIS

Authors

  • Fitri Susanti Tamba STMIK Budi Darma Jln. Sisingamangaraja NO. 338 Simp Limun Sumatera Utara Medan
  • Guidio Leonarde Ginting STMIK Budi Darma Jln. Sisingamangaraja NO. 338 Simp Limun Sumatera Utara Medan
  • Rivalri Kristianto Hondro STMIK Budi Darma Jln. Sisingamangaraja NO. 338 Simp Limun Sumatera Utara Medan

Abstract

Pemilihan ketua koperasi pada SMK Swasta Parulian 3 Medan, memiliki permasalahan yaitu sistem pemilihan ketua koperasi pada SMK Swasta Parulian 3 Medan yang asal tunjuk sehingga ketua koperasi yang dipilih tidak sesuai dengan apa yang diharapkan, baik dari segi kemampuan, tanggung jawab, ataupun yang lainnya. Untuk mengatasi hal tersebut, maka diperlukan Sebuah Sistem Pendukung Keputusan dengan menggunakan metode MOORA (Multi Objective Optimization On The Basis Of Rasio Analysis) yang dapat membantu SMK Swasta Parulian 3 Medan dalam melakukan pemilihan ketua koperasi. Dengan di terapkannya sistem pendukung keputusan menggunakan metode MOORA mempermudah dan mempercepat proses pemilihan ketua koperasi. sehingga pemilihan ketua koperasi pada SMK Swasta Parulian 3 Medan lebih efektif dan efesien.

 

Kata Kunci : Koperasi, MOORA.

References

Gadakh V.S, "Application of MOORA method for parametric optimization of milling process," INTERNATIONAL JOURNAL OF APPLIED ENGINEERING RESEARCH,DINDIGUL, vol. 1, p. 743, 2011.

Tata Sutabri, Analisis Sistem Informasi.: ANDI, 2012.

Kusrini, Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan.: ANDI, 2007.

Margareta Lilis Lindawati Suyanto, "PERAN KOPERASI SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN SIKAP KEWIRAUSAHAAN SISWA SMK NEGERI 1 WONOGIRI," Jurnal pendidikan IPS, vol. 2, p. 172, September 2015.

Nurdin, KONSEP DATA MINING VS SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN. YOGYAKARTA: Grup Penerbitan CV.BUDI UTAMA, 2014.

Gdakh V.S, "Application of MOORA method for parametric optimization of milling proccess," INTERNATIONAL JOURNAL OF APPLIED ENGINEERING RESEARCH, DINDIGUL , vol. 1, p. 743, 2011.

Rossa A.S and M Shalahuddin, REKAYASA PERANGKAT LUNAK TERSTRUKTUR DAN BERORIENTASI OBJEK. BANDUNG: INFORMATIKA, 2013.

Andi , Cepat Menguasai Visual Studio Net 2008. Yogyakarta: OFFSET, 2008.

Haer Talib, Membuat Sendiri Aplikasi Database Koperasi Dengan MS Access. Jakarta: PT Elex Media Komputiondo, 2011.

Downloads

Published

2019-01-07